Membuat Segitiga Siku - Siku dengan Bahasa C

Hallo kawan - kawan, kali ini saya akan menjelasakan listing program C untuk membuat Segitiga Siku - Siku menggunakan perulangan For. Langsung saja kita lihat listing programnya.


Penjelasan Listing Program :

For (i=1; i<=5; i++) 
Perulangan diatas untuk menentukan Baris pada program.

For (j=1; j<=i; j++)
Perulangan ini untuk menentukan Kolom pada program.

Hasil Program : 






Previous
Next Post »
2 Komentar
avatar

ka kalok ini gimana ya saya muter2 nyarinya

1 2 3 4 5
2 4 6 8
3 6 9
4 8
5

Balas